Uang Kuliah Tunggal (UKT) - POLITAP

Biaya UKT (Uang Kuliah Tunggal) dibayarkan setiap satu semester sekali atau 6 bulan sekali. Untuk di Politeknik Negeri Ketapang ada 5 Kelompok UKT sebagai berikut:

NoKelompokRupiah
1IRp. 500.000
2IIRp. 750.000
3IIIRp. 1.000.000
4IVRp. 1. 500.000
5VRp. 2.000.000

Kapan UKT di bayar?

UKT dibayarkan setiap memulai awal semester baru.